BERITA UTAMA

Pemko Payakumbuh Dan DPRD Tegaskan Komitmen Antikorupsi Dalam Rakor KPK Wilayah I.

Jakarta–Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi Wilayah I pada Jumat, 9 Mei 2025, di Lantai 16 Gedung...
BERITA UTAMA

Sambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61 Lapas Klas llB Tanjung Pati dan BNN Gelar Razia Kamar Termasuk Tes Urine Warga Binaan

Payakumbuh — Dalam rangka menyambut hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tanjung Pati menggelar kegiatan razia blok...
BERITA UTAMA

Bazar Ramadhan Sukses Digelar, Wakil Wali Kota Payakumbuh Hadiri Penutupan

Payakumbuh – Bazar Ramadhan yang berlangsung selama 10 hari di Gedung Serbaguna Unand Cabang Payakumbuh resmi ditutup pada Jumat (21/3)....
BERITA UTAMA

Jamin Kestabilan Harga dan Kebutuhan Sembako Selama Ramadhan, Hendrajoni Tinjau OPM di Balai Kamih Kambang

Ket : Foto Bupati Pessel, Hendrajoni, dengan didampingi Kepala Dinas Pangan dan Perikanan, Firdaus, saat meninjau operasi pasar murah di...
BERITA UTAMA

DPRD Pesisir Selatan Gelar Paripurna Sertijab Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Pesisir Selatan – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pesisir Selatan menggelar Rapat Paripurna Tahun 2024-2025 dalam rangka serah terima...

Trobosan Tabungan Utsman Walikota Bukittinggi Jadikan Pilot Project bagi Pemprov Sumbar

Bukittinggi, Payakumbuh.id – Program Tabungan Utsman ini adalah merupakan terobosan seorang Walikota Muda H. Erman Safar, SH. Pemko Bukittinggi sebagai Pilot Project di daerah Sumbar dalam hal Pinjaman Modal UMKM tanpa Bunga melalui Tabungan Utsman.

Dan ini menjadi sorotan dari tokoh muda peduli UMKM Bukittinggi, Muhammad Fikri, SH, Menurutnya Walikota Bukittinggi H. Erman Safar, SH telah berhasil merealisasikan program bantuan UMKM melalui Tabungan Utsman, Senin (3/4/23

“Terobosan ini nanti juga akan dilaksanakan oleh Pemprov Sumbar agar bisa di ikuti oleh daerah lainya, dan ini merupakan kepedulian Pemko Bukittinggi kepada UMKM”ujar Fikri.

“Program ini sudah berjalan selama 2 tahun, adapun konsep dari pinjaman tabungan Utsman ini adalah peminjaman modal tanpa bunga dan agunan,” jelasnya.

Fikri menambahkan, bahkan pada tahun 2023 ini pemko Bukittinggi menganggarkan 3000 bantuan modal untuk UMKM, dalam kurun waktu 40 hari sudah 740 UMKM yang terselamatkan dari jerat rentenir di Kota Bukittinggi.

“Program ini bertujuan untuk mensejahterakan masyarakat,dengan adanya Tabungan Utsman ini dapat memberikan dampak positif dalam pertumbuhan ekonomi dan perdagangan, masyarakat kota Bukittinggi yang berprofesi sebagai pedagang,”pungkas Fikri mengakhiri.
#(Mel)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *