BERITA UTAMA

Pemko Payakumbuh Dan DPRD Tegaskan Komitmen Antikorupsi Dalam Rakor KPK Wilayah I.

Jakarta–Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggelar Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi Wilayah I pada Jumat, 9 Mei 2025, di Lantai 16 Gedung...
BERITA UTAMA

Sambut Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-61 Lapas Klas llB Tanjung Pati dan BNN Gelar Razia Kamar Termasuk Tes Urine Warga Binaan

Payakumbuh — Dalam rangka menyambut hari Bhakti Pemasyarakatan ke-61, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Tanjung Pati menggelar kegiatan razia blok...
BERITA UTAMA

Bazar Ramadhan Sukses Digelar, Wakil Wali Kota Payakumbuh Hadiri Penutupan

Payakumbuh – Bazar Ramadhan yang berlangsung selama 10 hari di Gedung Serbaguna Unand Cabang Payakumbuh resmi ditutup pada Jumat (21/3)....
BERITA UTAMA

Jamin Kestabilan Harga dan Kebutuhan Sembako Selama Ramadhan, Hendrajoni Tinjau OPM di Balai Kamih Kambang

Ket : Foto Bupati Pessel, Hendrajoni, dengan didampingi Kepala Dinas Pangan dan Perikanan, Firdaus, saat meninjau operasi pasar murah di...
BERITA UTAMA

DPRD Pesisir Selatan Gelar Paripurna Sertijab Bupati dan Wakil Bupati Terpilih

Pesisir Selatan – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pesisir Selatan menggelar Rapat Paripurna Tahun 2024-2025 dalam rangka serah terima...

Wako Erman Safar Prioritaskan Belanja Produk Lokal Tingkatan Ekonomi Masyakat Bukittinggi

BUKITTINGGI – WaliKota Bukittinggi, Erman Safar menegaskan kepada seluruh SKPD di Lingkungan Pemerintah Kota Bukittinggi, untuk menggunakan produk lokal Bukittinggi, Jumat,( 10/3/2023)

Sejak awal Januari hingga Maret 2023 tahun ini sudah Rp 8 Milyar anggaran APBD, dibelanjakan untuk UMKM Bukittinggi.

Pemko Bukittinggi dengan program Hebat di bidang ekonomi kerakyatan, jelas untuk peningkatan ekonomi masyarakat melalui UMKM tersebut bisa manambah daya beli masyarakat serta KLPD yang terkait untuk memakai produk lokal.

Sehingga penegasan Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar untuk mamakai produk lokal tersebut bisa mencapai target peningkatan ekonomi masyarakat.

Produk yang ditayangkan melalui E-Katalog lokal Bukitiinggi ini dapat diakses oleh Kementrian/Lembaga/Pemko/Pemkab lain, sehingga barang barang yang dijual di etalase Pemerintah Kota Bukittinggi dapat dibeli juga oleh KLPD lain.

Melalui Katalog Elektronik, transaksi dilaksanakan secara terbuka, transparan, sehingga mencegah penyelewengan anggaran dalam pengadaan barang dan jasa.#

(Melita Johan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *