BERITA UTAMA KABAR SUMBAR PAYAKUMBUH TOKOH

Keluarga Besar Kabua Saiyo Antusias Sambut Dr. Zulmaeta

Payakumbuhpos.id | Payakumbuh-- Keluarga besar Kabua Saiyo antusias sambut calon Walikota Payakumbuh Dr. Zulmaeta ketika manfaatkan momen idulfitri 1445 H GOR...
BERITA UTAMA KABAR SUMBAR PAYAKUMBUH TOKOH

YB Dt. Parmato Alam, Jambangi Bara Cafe Bandarawang

Payakumbuhpos.id | Payakumbuh---Ketua DPRD kota Payakumbuh periode 2014-2019 Yendri Bodra Dt. Parmato Alam, jambangi Bara Cafe Bandarawang milik Fajri di kelurahan...
BERITA UTAMA KABAR SUMBAR PAYAKUMBUH TOKOH

Warga Koto nan Gadang Payakumbuh Utara Berhalal Bihalal Bersama Perantau

Payakumbuhpos.id|Payakumbuh--- Halal bihalal biasanya diselenggarakan di rumah atau tempat yang besar, dengan tujuan untuk saling bersilaturahmi khususnya pada saat usai...
BERITA UTAMA KABAR SUMBAR WISATA

Polres dan Disparpora Limapuluh Kota Bangun Hospitality Kepariwisataan

Payakumbuhpos.id|Limapuluh Kota---Kapolres Limapuluh Kota AKBP Ricardo Condrat Yusuf, S.H., S.I.K., M.H., bersama jajaran terus ciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di...
BERITA UTAMA KABAR SUMBAR PAYAKUMBUH

Perantau IKK Pulang Kampung Ibarat Sitawa Sidingin Bagi Masyarakat, Utamakan Anak Yatim

Payakumbuhpos.id |Payakumbuh--- Luar biasa, perantau Ikatan keluarga Koto Nan Godang (IKK) pulang kampung ibarat sitawa sidingin bagi masyarakat, utamakan anak...
WISATA  

Satgas Covid-19 Mentawai, Survey Penginapan Tempat Karantina dan Perketat AKB

MENTAWAI – Kasus positif Covid-19 di Kabupaten Kepulauan Mentawai terus meningkat, dari 76 pasien yang dinyatakan positif dinyatakan sembuh 55 orang dan sekarang yang masih dirawat 21 orang

Untuk itu, satuan tugas Covid-19 Mentawai terus berusaha menahan lonjakan penambahan kasus positif Covid-19 dengan berbagai cara. diantaranya, memperketat penegakan perda Adaptasi Kebiasaan Baru, mencarikan solusi tempat karantina dengan mensurvei tempat penginapan yang dianggap layak untuk tempat karantina.

“Guna mengantisipasi lonjakan penambahan kasus positif Covid-19, Satgas Covid-19 melakukan razia protokol kesehatan diberbagai ruas jalan di Tuapeijat. hasilnya, ditemukan beberapa orang yang melanggar protokol kesehatan dan diberi sanksi berupa, push up, memungut sampah dan lainnya sebagainya, ” jelas Dul Sumarno, Kasatpol PP Mentawai, kepada wartawan di Aula Kantor Bupati Jalan Raya Tuapeijat km 5 Sipora, Senin (19/10).

Lanjutnya, sejak dilakukan razia protokol kesehatan tersebut, sanksi bagi pelanggar hanya sebatas sanksi sosial belum ada sanksi denda, jelas Dul Sumarno.

sementara disiai lain, dengan terus bertambahnya positif Covid-19. Pihak Satgas membutuhkan tempat karantina bagi pasien.

“Kami telah mensurvei beberapa penginapan yang akan disewa untuk tempat karantina pasien corona. Pasalnya, tempat karantima yang sudah ada dianggap kurang jika terjadi lonjakan pasien yang signifikan,” Jelas juru bicara Satgas Covid-19 Mentawai, Serieli BW.(debe)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *